8 Tips Ampuh Menambah Berat Badan Secara Cepat

Anda merasa memiliki berat badan yang minim dan bertubuh kurus? Anda ingin menambah berat badan secara cepat? dalam artikel ini akan saya bahas 8 tips ampuh menambah berat badan secara cepat. Tidak mudah memang untuk menambah berat badan, hal tersebut sama beratnya dengan menurunkan berat badan bagi yang berlebih. Tubuh kurus bukan berarti tidak bisa gemuk, namun proses menuju gemuk itu sendiri yang bisa dikatakan "lambat". Untuk itu bagi yang memiliki tubuh kurus diperlukan penunjang-penunjang agar dapat mempercepat proses pertumbuhan badan sehingga akan mendapatkan penambahan berat badan secara cepat.



Berikut saya tuliskan 8 cara ampuh yang efektif untuk menambah berat badan bagi Anda yang kesulitan dan bertubuh kurus,


  1. Minum suplemen penambah berat badan


    Suplemen penambah berat badan memiliki peran penting untuk menrangsang hormon agar cepat tumbuh besar. Biasanya suplemen seperti itu akan memengaruhi tingkat pola makan, dan gaya hidup sehat. Bagi Anda yang memiliki badan kurus langkah awal yang perlu dilakukan adalah belilah suplemen penambah berat badan dan imbangi dengan pola makan, istirahat serta gaya hidup sehat. Pasti ampuh efeknya ke depan.

  2. Makan dengan porsi banyak


    Makan adalah proses wajib demi tumbuh kembang tubuh dan kelangsungan hidup manusia. Dengan makan setiap hari maka tubuh kita akan berkembang lebih besar. Namun bagi Anda yang memiliki tubuh kurus dan menginginkan pertumbuhan lebih cepat makan makanlah yang lebih banyak. Logikanya jika kita makan maka tubuh akan semakin tumbuh, jika kita makan dengan menambah porsi lebih banyak maka hasilnya juga semakin maksimal. Nah, namun banyak di antara kita susah untuk mencapai target makan dengan menambah porsi untuk itu diperlukan suplemen, seperti pada langkah pertama di atas.

  3. Minum air putih yang banyak


    Minum air putih sangat vital perannya dalam menjaga kondisi tubuh tetap terjaga dan fit. Dengan mengonsumsi air minimal 18 gelas per hari maka tubuh kita akan cukup cairan dan terhindar dari dehidrasi. Perbanyaklah minum air putih jika ingin menambah berat badan lebih cepat. banyak fakta yang menyebutkan bahwa orang gemuk berawal karena suka makan dan suka minum. Maka, makan yang banyak, ditambah minumnya juga harus banyak.

  4. Minum Susu


    Susu mengandung zat besi yang penting untuk pertumbuhan tulang. Nah, maka dari itu mengonsumsi susu membantu dalam menambah berat badan dengan cepat. Konsumsilah susu secara rutin.

  5. Perbanyak Cemilan Sehat


    Orang gemuk faktanya banyak ngemil. Nah, sekarang kita gunakan fakta itu menjadi lebih sehat. Ngemilah dengan cemilan yang sehat serpti kacang-kacangan, sayuran kering dan sebagainya. Maka kita akan mendapatkan hasil gemuk yang sehat.

  6. Istirahat yang Cukup


    Istirahat yang cukup sangat penting dalam proses pembentukan tubuh dan penggemukan badan. Karena pada saat kita beristirahatlah badan akan memroses makanan, minuman dan suplemen yang sudah kita makan. Dengan istirahat yang cukup maka badan kita menyerap zat-zat dari makanan yang kita makan dengan maksimal dan sempurna. Dengan begitu efek terhadap tubuh kita juga maksimal.

  7. Olahraga Rutin


    Selain dicukupkan nutrisi untuk tubuh dengan mengonsumsi makanan yang sarat akan protein dan zat besi, istirahat yang cukup, kita juga perlu melakukan olahraga. Usahakan olahraga secara rutin. Olahraga berperan penting dalam proses membakar lemak dan membuang zat-zat tak terpakai yang bisa menghambat pembentukan tubuh. Jika Anda menginginkan tubuh ideal dan menambah berat badan secara cepat, berolahragalah.

  8. Fitnes


    Fitness bisa kita samakan dengan olahraga. Namun bagi Anda yang bertubuh kurus dan menginginkan penambahan berat badan secara cepat, maka fitnes mutlak dilakukan. Dengan fitnes secara rutin dan terjadwal hasilnya akan sangat terasa. Perkembangan otot dalam tubuh akan semakin pesat dan target menambah berat badan dengan cepat kita akan tercapai.


Nah, itulah 8 tips ampuh menambah berat badan bagi Anda yang memiliki badan kurus. Lakukanlah langkah-langkah di atas secara rutin dan konsisten. Jangan harap berat badan Anda akan cepat bertambah jika Anda melakukannya hanya setengah-setengah. Untuk hasil yang maksimal maka niat dan perbuatan juga harus maksimal. Selamat mencoba

wdcfawqafwef